Pages

[Update 2011] Foto Terkini Fakta Keindahan Planet Mars yang Hampir Menyerupai Bumi



Mars adalah planet terdekat keempat dari Matahari. Namanya diambil dari nama Dewa perang Romawi. Namun planet ini juga dikenal sebagai planet merah karena penampakannya yang kemerah-merahan.

Lingkungan Mars lebih bersahabat bagi kehidupan dibandingkan keadaan Planet Venus. Namun begitu, keadaannya tidak cukup ideal untuk manusia. Suhu udara yang cukup rendah dan tekanan udara yang rendah, ditambah dengan komposisi udara yang sebagian besar karbondioksida, menyebabkan manusia harus menggunakan alat bantu pernapasan jika ingin tinggal di sana. Misi-misi ke planet merah ini, sampai penghujung abad ke-20, belum menemukan jejak kehidupan di sana,
meskipun yang amat sederhana.
Continue >>>

Perawatan Gigi Sang Raja Hutan


Melakukan perawatan gigi terhadap manusia mungkin pekerjaan biasa. Namun bagaimana jika yang diperiksa adalah gigi seekor singa? Hal inilah yang dilakukan sejumlah dokter dan perawat di sebuah klinik hewan di Medellin, Kolombia, Kamis (15/9). Butuh sejumlah tenaga medis untuk merawat gigi raja hutan bernama Tyson tersebut. Singa berusia 20 tahun ini kesehariannya tinggal di Kebun Binatang Santafe di Medellin. (Foto: REUTERS/ Albeiro Lopera)

Continue >>>

Inilah Jendela 'Pintar' Masa Depan Buatan Peneliti


The hi-tech material 'senses' light conditions outside, and adjusts its opacity accordingly - saving on your heating bills


Washington – Peneliti Amerika Serikat berhasil membuat jendela ‘pintar’ baru. Jendela canggih ini memiliki kemampuan luar biasa yang mampu menggantikan keberadaan AC. Seperti apa?


Continue >>>

Gara-Gara Pajangan Pesawat di Atas Gedung Para Polisi Jadi Heboh


Foto: Ist

MASON - Ohio sempat dihebohkan dengan kabar adanya kecelakaan pesawat yang jatuh di dekat jalan raya.
Continue >>>

Pemandangan Menakjubkan Aurora dari Luar Angkasa


Green haze: The space station glides towards the Southern Lights, the aurora australis, over Eastern Australia


Dalam video dibawah ini menunjukan Cahaya Selatan atau lebih dikenal dengan aurora australis yang berhasil ditangkap oleh para astronot, saat stasiun ruang angkasa melewati Australia Timur pada 11 September.
Continue >>>

Origami Mini yang Seukuran Ujung Jari


Miniatur Origami ini hasil karya seorang artist yakni Anja Markiewicz, dengan menggunakan tusuk gigi dan kertas yang tidak lebih besar dari satu inci. Bahkan saking kecilnya, origami yang membutuhkan waktu berhari-hari dalam pembuatannya ini dapat muat pada ujung jari sesorang.
Anja Markiewicz, seorang artis berusia 24 tahun menghabiskan waktu berhari-hari untuk membuat miniatur origami, atau seni melipat kertas dari negeri Sakura, Jepang.
Continue >>>

10 Makanan Jepang Yang Aneh


1. Shirako 
Wahh.. dari tampangnya sepintas mirip usus sapi, tapi ternyata ini adalah Shirako, yang merupakan alat kelamin laki-laki ikan dan sebuah kantung yang berisikan sperma. Shirako menjadi hidangan populer di pub-pub yang ada di Jepang (Izakaya) dan sushi bar.
Shirako yang sepintas mirip dengan usus sapi
Continue >>>

Makanan Populer Orang Jepang yang disukai oleh Orang-Orang di Seluruh Dunia


Berbeda dengan orang kebnyakan orang indonesia yang sangat menyukai makanan barat.
Orang jepang sangat menyukai makanan khas mereka.
Ini patut kita contoh..
Hal ini dapat dilihat dengan jumlah orang yang makan di luar, bahkan dalam masa resesi, dan jumlah program acara tv yang berhubungan dengan makanan di TV yang sangat banyak.

Restoran Jepang di seluruh dunia cenderung berharga mahal.
Tapi Orang2 jepang masih menganggap sangat wajar terhadap berbagai macam makanan yang tersedia dengan harga mulai dari satu bulan gaji..
Makanya biaya hidup di jepang cukup mahal..


1. Sashimi and sushi
Continue >>>

Kelinci Selamatkan Majikan dari Kebakaran


Ilustrasi: Ist

ANCHORAGE - Seekor kelinci berhasil menyelamatkan nyawa majikannya dari kebakaran rumah yang terjadi di Alaska Jumat lalu.

Kelinci tersebut membangunkan sang majikan yang tengah tertidur lelap dengan menggaruk dada sang majikan.
Continue >>>

Penguin Tak Berbulu Kembali Pada Orang Tuanya



Foto: Orange

LIONING - Seekor penguin yang ditinggalkan keluarganya sejak lahir, kini sudah bergabung kembali. Keluarga meninggalkan penguin itu karena tidak memiliki bulu berbeda dengan saudara-saudaranya.
Continue >>>

Stres, Wanita Korban KDRT Ini Rombak Wujud Jadi Vampir


'Vampire woman' Maria Hose Cristerna will be able to scare future generations from beyond the grave as she is about to be immortalised in wax


FLORIDA - Seorang janda dengan empat orang anak asal Guadalajara, Meksiko, memutuskan merombak dirinya menjadi menyeramkan semenjak dirinya mendapatkan perlakuan kasar dari mantan suaminya.
Continue >>>

Lemari Es Jenazah Dilengkapi Alarm Kehidupan


Ilustrasi: Ist

MALATUA - Dewan kota di Turki membuat sebuah tempat penyimpanan mayat yang dilengkapi dengan alarm, untuk berjaga-jaga jika nantinya mayat tersebut tiba-tiba hidup kembali.
Continue >>>

Artefak Peninggalan Kebudayaan pra-Inca yang Penuh Dengan Seni


Sejumlah artefak peninggalan kebudayaan Chimu ditampilkan di Museum Huaca de La Luna di Trujillo, Peru.

Menurut Ketua Proyek Arkeologi, Oscar Gabriel Prieto, para arkeolog berhasil menggali sisa-sisa upacara pengorbanan untuk kesuburan laut dan tanah.

Chimu adalah kebudayaan yang berkembang di sekitar Trujilo sekitar tahun 900 Masehi. Kebudayaan ini mulai punah pada 1470 sejak pasukan Inca yang dipimpin Tupac Inca Yupanqui menaklukkan kawasan tersebut.
Foto: REUTERS/ Mariana Bazo
Continue >>>

Panglima Burung, Antara Mitos dan Fakta


da banyak sekali versi cerita mengenai sosok panglima tertinggi masyarakat Dayak, Panglima Burung, terutama setelah namanya mencuat saat kerusuhan Sambas dan Sampit. Ada yang menyebutkan ia telah hidup selama beratus-ratus tahun dan tinggal di perbatasan antara Kalimantan Barat dan Kalimantan Tengah. Ada pula kabar tentang Panglima Burung yang berwujud gaib dan bisa berbentuk laki-laki atau perempuan tergantung situasi. Juga mengenai sosok Panglima Burung yang merupakan tokoh masyarakat Dayak yang telah tiada, namun dapat rohnya dapat diajak berkomunikasi lewat suatu ritual. Hingga cerita yang menyebutkan ia adalah penjelmaan dari Burung Enggang, burung yang dianggap keramat dan suci di Kalimantan.
Panglima Burung
ilustrasi
Continue >>>

Dua Buah Tanduk Tumbuh di Kepala Bocah Ini


Collect photo of George Ashman in March 2010

LONDON - Rencana awal dokter ingin menghilangkan tanda lahir yang muncul di dahi seorang bayi mungil. Namun dampaknya ada dua benjolan yang membentuk tanduk di bagian kiri dan kana dahi bocah tersebut.
Continue >>>

Era Kamera DSLR Segera Tamat


Nikon's 1 - the smallest-ever camera with swappable lenses - has been promoted with 'giant hands' bursting through the ground in seven cities across Europe. This is in London's Covent Garden


London – Perbedaan menyolok antara fotografer profesional dan amatir masa kini terlihat dari ukuran kameranya. Namun, fotografer profesional mengklaim masa-masa itu segera tamat.
Continue >>>

Inilah Peta Menakjubkan Kabel Internet Bawah Laut



The Apollo cable - hidden under a Cornish beach - is one of Britain's main connections to America


London – Dunia menjadi ‘tegang’ saat kabel bawah laut pembawa sinyal internet ke seluruh dunia terputus. Jika digambar, peta menakjubkan kabel bawah laut ini pun tercipta.
Continue >>>

10 Penemuan Muslim Penginspirasi Dunia Modern(no sara)


Quote:
1. Mesin terbang

Abbas ibn Firnas adalah orang pertama yang membuat upaya nyata untuk membangun sebuah mesin terbang dan terbang. Ribuan tahun sebelum Wright bersaudara terbang dan sekalipun Leonardo Da Vinci yang mendesain mesin terbangnya.
Pada abad ke-9 ia merancang alat bersayap, kasar menyerupai kostum burung. Dalam percobaan yang paling terkenal dari atas menara masjid Agung Cordoba di Spanyol, di tahun 852 Firnas berharap terbang seperti burung. Tetapi ia menukik ke bawah dengan sedikit cidera di punggung karena dengan mantel yang bersifat sebagai parasut pertama ia sediakan untuk melindunginya.
Pada 875, usia 70 tahun, setelah Abbas ibn Firnas menyempurnakan sebuah mesin dari sutera dan bulu elang, dia mencoba lagi, melompat dari sebuah gunung. Dia terbang ke ketinggian yang signifikan dan tetap tinggi selama sepuluh menit, tetapi jatuh saat mendarat dengan benar, bahwa ternyata ia tidak diberi perangkat ekor sehingga akan memperlambat saat mendarat. Bandara internasional Baghdad dan sebuah kawah di Bulan diberi nama Abbas ibn Firnas.
Spoiler for Mesin terbang:

Continue >>>

Bak Cinta Buta, Cumi-Cumi Tak Pilih-pilih Pasangan


A female Octopoteuthis deletron is pictured using the remote controlled underwater submarines. White dots on the dorsal arms show spermatangia is present on this squid


London – Cumi jantan sering kali berpasangan dengan cumi jantan lainnya. Ilmuwan yakin hal ini dikarenakan buruknya penglihatan hewan ini di kedalaman laut. Seperti apa?
Sebuah video menunjukkan, pejantan cumi dari spesies Octopoteuthis Deletron berupaya keras membedakan pasangan potensialnya di kedalaman 800 meter samudera Pasifik yang remang.
Continue >>>

Tertangkap Kamera, Jet 'Pelangi' dari Lubang Hitam


Inside: This picture shows the energetic nature of the black hole's active jets


London – Untuk pertama kalinya, jet warna-warni dari dalam salah satu elemen misterius galaksi, lubang hitam, tertangkap kamera. Seperti apa?
Gambar ini menunjukkan bagian terdalam jet aktif lubang hitam dan munjukkan betapa dinamisnya jet ini dari perkiraan sebelumnya. Selain itu, gambar ini menunjukkan, meski tak ada cahaya bisa luput dari lubang hitam, api energik yang ada dihasilkan dalam materi bola ultra padat.
Continue >>>

Bima Sakti di Atas Himalaya


Seorang fotografer matanya berbinar-binar kala berhasil menangkap keindahan Bima Sakti di atas langit malam Himalaya, di atas lembah Mardi Khola, setelah berjalan-jalan tengah malam karena insomnia. Fotografer bernama Anton Jankovoy itu berjalan kaki sejauh 4600 meter untuk mencapai sudut pandang yang baik dan menangkap gambar yang sempurna.


Continue >>>

16 Tahun Wanita Ini Tinggal di Dalam Keranjang


Foto: Orange

SHANXI - Seorang wanita dari Changzhi bagian utara provinsi Shanxi, China, selama 16 tahun hidup di dalam sebuah keranjang.
Continue >>>

Buaya Raksasa Kembali Ditemukan di Florida


Buaya terbesar yang pernah ditangkap di Florida/dym

FLORIDA - Masih jelas di ingatan, beberapa minggu lalu, warga di Filipina menangkap buaya raksasa sepanjang 6,4 meter dengan bobot 1.075 kilogram. Kini kabar mengejutkan datang dari benua Amerika, tepatnya di Florida, seorang mahasiswa berusia 19 tahun, Tim Stroh kedapatan menangkap buaya 3,7 meter dengan berat 362,8 kg.
Continue >>>

Cara Menangkal Serangan Santet Dengan Fisika


Santet, teluh, sihir atau apapun namanya adalah energi negatif yang mampu merusak kehidupan seseorang : berupa terkena penyakit, kehancuran rumah tangga hingga sampai dengan kematian.

Berbagai penyelidikan pun telah banyak dilakukan ilmuwan terhadap fenomena santet dan sejenisnya. Tentu metode penelitian para ilmuwan agak berbeda dengan agamawan. Jika para agamawan memakai rujukan dalil2 kitab suci (ayat kitabiyah), maka para ilmuwan menggunakan ayat kauniyah (alam semesta) untuk menyelidiki santet ini.

Penyelidikan menggunakan ayat kauniyah tentunya harus memiliki metode yang s ifa tnya ilmiah, mulai dari mencari kasus2 santet, tipe-tipe santet, gejala, akibat dlsb. Lalu kemudian dilakukan berbagai eksperimen untuk penyembuhannya. Salah satu kesimpulan/pendapat yang mengemuka adalah santet itu sebenarnya adalah energi. Kenapa dalam kasus santet bisa masuk paku, kalajengking, penggorengan dll bisa dijelaskan melalui proses materialisasi energi.

Nah, santet dan mahluk halus itu ternyata energi yang bermuatan (-). Bumipun ternyata memiliki muatan (-). Dalam hukum C Coulomb dikatakan bahwa muatan yang senama akan saling tolak menolak dan muatan yang tidak senama justru akan tarik menarik. Rumusnya :

F = K * ((Q1*Q2)/R^2)
F = gaya tarik menarik
K = Konstanta
Q1, Q2 = muatan
R = jarak

Nah karena demit alias mahluk halus dan bumi itu sama-sama bermuatan (-) makannya para demit itu tidaklah menyentuh bumi. Orang tua jaman dulu juga sering mengingatkan jika bicara dgn orang yg tidak dikenal pd malam hari maka lihatlah apakah kakinya menapak ke bumi atau tidak. Jika tidak maka ia berarti golongan mahluk halus.

Begitu juga dengan santet yang ternyata bermuatan (-) maka secara fisika bisa ditanggulangi atau ditangkal dengan hukum C Coulomb ini. Saya tidak membahas metode melawan santet dengan zikir karena sudah banyak dibahas tapi saya menawarkan alternatif lainnya yg bisa bersifat “standalone” (utk non muslim) maupun digabungkan dgn zikir (utk muslim).

Beberapa Metodenya :

1. Tidurlah dilantai yang langsung menyentuh bumi.
Continue >>>

Arsitektur Museum Unik Berbentuk Teratai yang Dapat Menampung Cahaya dan Air


Bangunan yang didirikan di kompleks Marina Bay Sands Casino & Resort yang terletak di Singapore ini, akan menjadi salah satu dari museum di dunia yang berfokus kepada perpaduan antara seni dan ilmu pengetahuan.

Bangunan megah ini kembali ditangani oleh arsitek kondang Moshie Safadie, yang terkenal atas karya karyanya yang ramah lingkungan,dan yang pasti menarik perhatian warga dunia.
Continue >>>

Helikopter Listrik Berawak Pertama Berhasil Terbang


Seorang insinyur di Perancis, Peter Chretien, berhasil merancang dan mengembangangkan helikopter listrik berawak pertama atas permintaan Solution F. Helikopter listrik tersebut bahkan tercatat sebagai helikopter listrik berawak pertama di dunia yang berhasil terbang.
http://assets.kompas.com/data/photo/2011/09/07/1647357620X310.jpg
Continue >>>

Solusi Bercocok Tanam Tanpa Sinar Matahari


Quote:




AeroFarms telah mengembangkan sistem aeroponik lanjutan yang terbukti menumbuhkan tumbuhan tanpa tanah atau matahari, sepanjang tahun dan di lokasi manapun. Sistem secara vertikal stackable dan sangat cocok untuk bangunan gudang-tipe lama atau kosong, yang berlimpah di perkotaan. Sistem memiliki pencahayaan 24/7 yang mengontrol, suhu, dan kelembaban, mempercepat siklus pertumbuhan 35-70 hari menjadi 18-21 hari. Sementara teknologi aeroponic merupakan inti dari sistem, perkembangan kepemilikan media tumbuh, pencahayaan dan desain mekanik semua terpisahkan dalam membuat sistem AeroFarms unggul.

Continue >>>

Mengenal lebih dekat alat Teleprompter


http://manhattaninfidel.com/__oneclick_uploads/2010/01/teleprompter.jpg

(Semoga dengan thread ini dapat menambah pengetahuan & wawasan agan semua)
Continue >>>

Merk Tua di INDONESIA yang Masih Bertahan Sampai Sekarang



http://tempointeraktif.com/khusus/selusur/merk.tua/selusur_files/img00.jpg



Blue Band [1936]



BLUE Band pertama kali diproduksi di Batavia pada 1936. Blue Band juga menjadi produk makanan pertama yang dihasilkan Van den Bergh NV, milik Unilever, gabungan perusahaan margarin asal Belanda, Margarine Unie, dan pabrik sabun Lever Brothers asal Inggris. ”Sejak pertama kali diluncurkan, Blue Band sudah menjadi merek kuat yang memimpin pasar dengan kompetitor utama mentega dan margarin impor, seperti Palmboom,” kata Agus Nugraha, Brand Manager Blue Band PT Unilever Indonesia.
Continue >>>

[Believe or not] Ini kertas semua! Karya Yumiko Matsui


Quote:
Biography Yumiko Matsui


Yumiko Matsui
born in osaka, japan

EDUCATION
1998-1999
studied painting with master hajime yoshioka, osaka,japan

2006-
started making paper sculpture by myself

STREET EXHIBITION
august,2001
street exhibition with hideaki kawazoe in soho, ny

EXHIBITION

november,2008
“festival” yumeiro museum, osaka,japan

october,2000
“natural strip” apt gallery,tokyo, japan

GROUP EXHIBITIONS
july 2008 to august 2008
“paper city” mixed greens gallery, newyork,us

2003
art event”gallery show case” newyork,us

jun,2002
art event”tokyo mania2” club@333, london,uk

march,2002
art event”tokyo mania” include live painting with yuko asano. Club@333,london,uk

july,1999
“bitter fruits2” karokaro,osaka japan

december,1998
“kruk” osaka,japan

july,1998
“bitter fruits “karokaro” osaka,japan

PUBLICATIONS
may,2004
desigh post card in collaboration with loures lieli in brazil
Continue >>>

Apa Itu Sushi ?



Sushi (鮨, 鮓) adalah makanan Jepang yang terdiri dari nasi yang dibentuk bersama lauk (neta) berupa makanan laut, daging, sayuran mentah atau sudah dimasak Nasi sushi mempunyai rasa masam yang lembut karena dibumbui campuran cuka beras, garam, & gula Sejarah Sushi
Continue >>>

DESAIN TANGGA UNIK untuk si PUSSY


Overcoming the im-puss-able: Ginger tabby Tom enjoying the spiral staircase built by owners Adrienne Ellery and Gareth Bowen

Overcoming the im-puss-able: Ginger tabby Tom enjoying the spiral staircase built by owners Adrienne Ellery and Gareth Bowen
Continue >>>

Topeng Monyet Dari Lensa Fotografer Bule


Bagi sebagian orang Indonesia topeng monyet adalah hiburan biasa, namun tidak bagi Ed Wray, seorang fotografer freelance, Ed sudah terbiasa melihat hewan disiksa, dipaksa melompati tali, namun topeng monyet kali ini beda, ini karena Ed terkesima ketika monyet tersebut mengenakan topeng dari kepala boneka. Ada kesan mengerikan sekaligus aneh. Ed akhirnya memutuskan untuk mengikuti si monyet bersama pawangnya pak Madi ke rumah mereka di Kampung Cipinang Besar, Jakarta, nah Ed juga menyempatkan memotret kehidupan monyet tersebut bersama pemiliknya. Nah bagaimana hasil jepretannya yuk kita lihat saja.
Quote:



Continue >>>

Hampir Mati, Pria Pemakan Beling & Besi Ini Akhirnya Kapok


Tucking in: Branko Crnogorac, 80, from Apatin, Serbia, has retired from a 60-year career of eating scrap metal after choking on one of the pedals on his bike


APATIN - Branko Crnogorac (80), seorang akrobatik pemakan beling dan besi asal Apatin, Serbia, mengaku kapok dan akan mengakhiri karier yang sudah dijalaninya selama 60 tahun.
Continue >>>

Bayi Anjing Laut Albino yang Paling Kesepian di Dunia



Bayi Anjing Laut Albino yang Paling Kesepian di Dunia


Siapa yang tahu cerita mengenai 'Itik Buruk Rupa'? Kisah seekor anjing laut dari Rusia ini hampir menyerupai kisah tersebut.
Continue >>>

Ribuan Nazca Misterius Muncul di Timur Tengah


Ancient mystery: The stone wheels are thought to be 2,000 years old


London – Garis Nazca Peru, geoglyph misterius, diukir di padang pasir berabad-abad silam oleh kelompok pribumi. Kinii pola misterius serupa ditemukan di Timur Tengah. Seperti apa?
Continue >>>

Satelit Seberat Enam Ton Bakalan Jatuh ke Bumi


Dengan beratnya yang mencapai enam ton, satelit itu berputar di luar kendali dan sekarang NASA mengatakan bahwa satelit tersebut akan jatuh ke bumi lebih cepat dari yang dibayangkan.
Pakar sampah ruang angkasa NASA mengatakan bahwa satelit raksasa tersebut jatuh lebih cepat dari yang diperkirakan, dan badan antariksa AS kini memprediksi satelit cuaca ini akan menghantam bumi pada tanggal 23 September, sehari lebih cepat dari laporan sebelumnya.


Danger: The six-ton Upper Atmosphere Research Satellite will crash to Earth and could land in Britain

Continue >>>

Mawar Biru Mulai Dijual di Amerika


Going on sale: The blue rose will be available in selected American florists from early November

Kebanyakan dari kita mengetahui bahwa bunga mawar hanya tersedia dalam dua warna, yakni merah dan putih. Namun saat ini pasar bunga di negara Paman Sam akan dipenuhi dengan bunga mawar biru.
Continue >>>

Video 60 Detik, Stasiun Luar Angkasa Internasional Mengelilingi Bumi


Phileas Fogg membutuhkan 80 hari untuk mengelilingi dunia, tetapi berkat keajaiban teknologi, sekarang ini orang dapat melakukannya hanya dalam waktu satu menit.

The Earth is shown at night - and the yellow flashes here show the ionosphere - a part of the upper atmosphere, comprising portions of the mesosphere, thermosphere and exosphere

Continue >>>

::::MENGINTIP LABORATORIUM TEMPAT LATIHAN ASTRONOT NASA::::


Quote:
Pernahkah agan-agan menonton film armagedon? film yang sangat ngetop pada tahun 90 an ini menceritakan tentang beberapa astronot yang mencoba menyelamatkan bumi dari tabrakan dengan sebuah komet. nah dalam film tersebut ada adegan dimana astronot tersebut dilatih simulasi bagaimana cara beradaptasi dan melakukan misi di ruang hampa udara. nah,kita akan membahas tempat pelatihan itu gan....

R U READY?
---------------------------------------------------------------------------------------


Quote:
Quote:

The Netral Buoyancy Laboratorium (NBL) adalah fasilitas pelatihan astronot yang terletak dan dipelihara oleh Fasilitas Pelatihan Sonny Carter di NASA's Johnson Space Center di Houston, Texas . NASA memiliki Neutral Buoyancy Lab yang sebenarnya adalah kolam renang yang sangat besar untuk para astronot ini melakukan bermacam-macam simulasi dalam kondisi seolah-olah "zero gravity" sebagai persiapan untuk misi yang mendatang. NBL juga mempunyai segala jenis replika mulai dari pesawat kargo,muatan penerbangan bahkan sampai stasiun angkasa internasional (ISS).

Astronot sebelum bisa menjadi astronot, mereka terlebih dahulu di latih sebagai penyelam atau scuba diver,kenapa? karena para astronot tersebut akan dilatih di dalam kolam air yang mensimulasikan ruang hampa udara. nah mungkin ada yang bertanya,"baju astronot kan berat,apa ga tenggelam nantinya?" .jawabannya tidak!.konsep baju astronot hampir milit dengan konsep baju penyelam.
Karena salah satu perlengkapan alat selam adalah BCD ( Buoyancy Compensating Device ) atau sebuah jacket yang bisa di isi udara, maka daya apung seorang penyelam bisa di buat netral melalui pengisian dan pembuangan udara di jaket ini. Netral artinya penyelam tidak tenggelam dan juga tidak terapung ke permukaan. Seperti seorang anak kecil menggunakan pelampung di kedua tangan, jaket ( BCD ) berfungsi sama seperti pelampung tetapi bisa di atur kemampuan apung nya. jadi secara garis besar,desain baju astronot itu hampir sama dengan desain baju diving.
Quote:
Quote:
Spoiler for 1:
[center]
kolamnya nih gan
Quote:
Spoiler for 2:
di dalam kolamnya ada pesawat luar angkasa
Quote:
Spoiler for 3:


nih pemandangan lebih jelas gan
Quote:
Spoiler for 4:
sebelum masuk ke air di cek dulu sama teknisinya
Quote:
Spoiler for 5:
saatnya menyelam

Quote:
Spoiler for 7:
di dalam air udah ada penyelam yg akan mengawasi dan membantu astronot


Quote:
Spoiler for 8:


seorang penyelam sedang merekam dan mengawasi astronot yg berlatih
Quote:
Spoiler for 9:
karena BCD,astronot tidak akan tenggelam ataupun mengapun di air



Spoiler for 11:


salah seorang astronot membawa baterai pengganti

Quote:
Spoiler for 13:


astronot yang baru masuk ke dalam air dibantu oleh penyelam


Quote:
Spoiler for 1:


seorang astronot berenang sambil membawa sesuatu






Quote:
Originally Posted by trancecoholic View Post
tamabahan gan,


setiap astronot nasa pasti punya lisensi selam, kenapa? karena untuk dilatih di NBL ini mereka otomatis harus ikut pelatihan selam dulu. Sertifikasi selam untuk seluruh astronot NASA diberikan oleh NAUI (National Association of Underwater Instructor) yaitu organisasi selam yang berasal dr US. Navy SEALS juga mengambil sertifikasi selam dari NAUI.


Quote:
Originally Posted by cloudiest View Post
ane kasih tambahan sis..
dari trit saya disini
Secara garis besar ada tiga jenis astronot dalam program luar angkasa:


1. Commander/pilot :bertanggung jawab kepada misi, crew dan pesawat
2. Mission specialist : bekerjasama dengan Komandan/pilot dalam pengoperasian shuttle dan melakukan penelitian di luar angkasa.
3. Payload specialist : bertugas untuk misi khusus sesuai dengan tujuan misi tersebut.


Kualifikasi dasar untuk menjadi seorang astronot meliputi:


1. Kewarganegaraan Amerika (untuk pilot dan misi spesialis) kecuali Payload specialist bisa dari kewarganegaraan lainnya
( masih ada peluang gan ..)
2. Gelar sarjana (teknik, ilmu biologi, ilmu fisika, matematika) dari sebuah college atau universitas terakreditasi …
3. Tiga tahun pengalaman terkait setelah memperoleh gelar sarjana - Sebuah gelar master sama dengan satu tahun pengalaman, dan gelar doktor sama dengan tiga tahun pengalaman.
4. Melewati pemeriksaan fisik yang ketat dan berlapis oleh NASA -
5. Lebih dari 1.000 jam pengalaman sebagai pilot utama dari sebuah pesawat jet (khusus pilot )
6. Tinggi 64-76 inci (162,5 cm hingga 193 cm) untuk pilot, 58,5-76 inci (148,5 cm hingga 193 cm) untuk Mission specialist dan Payload specialist


gaji astonot..


Gaji Astronot sipil Golongan GS-11 : mulai $59,493 per tahun
Kurs 1$ = Rp.9.500
Pertahun Rp. 565.183.500,- atau perbulan = Rp. 47.098.625,-


Gaji Astronot sipil Golongan GS-11 : sampai dengan $130,257 per tahun
Kurs 1$ = Rp.9.500
Pertahun = Rp. 1.237.441.500,- atau perbulan = Rp. 103.120.125,-


(belum termasuk tunjangan berlibur, medis, asuransi dan tunjangan pensiun)





sumber :http://www.kaskus.us/showthread.php?t=4816163


Continue >>>

Translate

English French German Spain Italian Dutch

Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified
by : BTF
Kalau ingin tau lebih jauh klik disini y....
 

Hanya Ingin Tau ♣ ♣ ♣ Mamanunes Templates ♣ ♣ ♣ Inspiração: Templates Ipietoon
Ilustração: Gatinhos - tubes by Jazzel (Site desativado)